Bulan: Desember 2025

Kapolda Jatim Resmikan Gedung Naya Agra, Tekankan Peningkatan Layanan ke Masyarakat

SURABAYA – Kepala Kepolisian Daerah Jawa Timur Irjen Pol Drs. Nanang Avianto, M.Si. meresmikan Gedung Naya Agra Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Jawa Timur bersama 14 fasilitas lainnya di jajaran Polda Jatim, Rabu (31/12/2025). Peresmian tersebut menjadi bagian dari upaya Polda Jatim memperkuat pelayanan publik, meningkatkan profesionalisme penegakan hukum, serta mendukung kesejahteraan personel Polri. […]

Polda Jatim Amankan Tersangka Ketiga Kasus Perusakan Rumah Nenek Elina

SURABAYA – Tim Penyidik Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Jatim, kembali menangkap satu tersangka dalam kasus perusakan rumah milik nenek Elina. Tersangka berinisial SY diamankan tim penyidik pada Selasa malam, 30 Desember 2025, sekitar pukul 22.00 WIB. Kepala Bidang Hubungan Masyarakat (Kabid Humas) Polda Jatim, Kombes Pol Jules Abraham Abast menjelaskan, penangkapan dilakukan saat […]

KUHP Nasional 2026 Resmi Berlaku, Hukum Pidana Kini Berkeadaban

Krisnanewstv.co.id //Mulai 2 Januari 2026, Indonesia resmi menerapkan KUHP Nasional, menggantikan kitab hukum pidana peninggalan kolonial Belanda yang sudah digunakan lebih dari satu abad. Langkah ini menandai transformasi hukum pidana Indonesia yang lebih berkeadaban dan berkeadilan. KUHP baru dirancang berbasis Pancasila, UUD 1945, dan kearifan lokal, dengan fokus pada tujuan pemidanaan yang proporsional: pencegahan, perlindungan […]

Rilis Akhir Tahun Polres Tulungagung: Kriminal Naik, Penanganan Makin Kuat

Berita Krisnanewstv.co.id TULUNGAGUNG – Polres Tulungagung memaparkan capaian kinerja dan situasi keamanan serta ketertiban masyarakat (kamtibmas) sepanjang tahun 2025 dalam Konferensi Pers Akhir Tahun yang digelar di Gedung Sarja Arya Racana (SAR), Selasa (30/12/2025). Paparan disampaikan langsung oleh Kapolres Tulungagung AKBP Muhammad Taat Resdi didampingi jajaran pejabat utama Polres Tulungagung. Dalam pemaparannya, Kapolres menjelaskan bahwa […]

Berantas Kejahatan Transnasional, Polri Tangkap dan Serahkan 14 Buron Interpol Red Notice Sepanjang 2025

JAKARTA – Krisnanewstv.co.idKepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) terus menunjukkan komitmen kuat dalam memberantas kejahatan transnasional. Sepanjang tahun 2025, Polri berhasil menangkap dan menyerahkan 14 buronan internasional yang masuk dalam daftar Interpol Red Notice. Capaian tersebut disampaikan dalam konferensi pers rilis akhir tahun Polri yang digelar di Gedung Rupatama, Jakarta Selatan, Selasa (30/12/2025). Asisten Utama Operasi […]

Pertahankan Zero Attack, Densus 88 AT Polri Amankan 51 Tersangka Terorisme Sepanjang 2025

JAKARTA – Krisnanewstv.co.idDetasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri mencatat keberhasilan signifikan dalam upaya pemberantasan terorisme sepanjang tahun 2025 dengan mengamankan 51 tersangka tindak pidana terorisme. Capaian tersebut disampaikan dalam konferensi pers rilis akhir tahun Polri yang digelar di Gedung Rupatama, Jakarta Selatan, Selasa (30/12/2025). Kepala Badan Reserse Kriminal (Kabareskrim) Polri, Komjen Pol. Syahardiantono, menjelaskan bahwa […]

Kapolsek Bantur Pimpin Patroli dan Himbauan Keamanan di Wisata Pantai Selok

MALANG – Krisnanewstv.co.idDalam rangka memastikan keamanan dan kenyamanan pengunjung wisata pantai di wilayah Kecamatan Bantur, Kapolsek Bantur AKP Totok Suprapto, S.H. memimpin langsung kegiatan patroli dialogis dan himbauan kamtibmas, Selasa (31/12/2025). Patroli dilaksanakan di sejumlah destinasi wisata pantai, di antaranya Pantai Selok, Pantai Banyu Meneng, Pantai Ngentup, Pantai Balekambang, serta beberapa lokasi wisata pantai lainnya […]

Sertijab Kodim 0809/Kediri, Kepemimpinan Baru Siap Perkuat Sinergi

Berita Krisnanewstv.co.id KEDIRI – Komando Distrik Militer (Kodim) 0809/Kediri resmi berganti pimpinan. Letkol Inf Dhavid Nur Hadiansyah kini menjabat sebagai Dandim 0809/Kediri menggantikan Letkol Inf Ragil Jaka Utama, dalam prosesi serah terima jabatan yang berlangsung khidmat di Makodim 0809/Kediri, Selasa 30 Desember 2025. Acara tersebut dihadiri unsur Forkopimda, jajaran TNI, tokoh masyarakat, serta tamu undangan […]

Mancing Rezeki di Bantaran Kaliombo, Nurhadi DPR RI Berbaur Guyub Bersama Warga Kediri

KEDIRI krisnanewstv.co.id – 31 Desember 2026Suasana bantaran Sungai Kaliombo, Kecamatan Kota Kediri, tampak berbeda pada Rabu pagi (31/12/2026). Aliran sungai yang biasanya sunyi disulap menjadi ruang hiburan rakyat melalui kegiatan “Mancing Rezeki” yang diinisiasi Anggota DPR RI dari Partai NasDem, Nurhadi, S.Pd., M.H. Kegiatan yang berlangsung meriah tersebut diikuti sekitar 500 peserta dari masyarakat umum […]

Aktivitas Diduga Judi Masih Tercium di Ponorogo, Klarifikasi Polisi Berbeda dengan Temuan Lapangan

PONOROGO | Krisnanewstv.co.id — Dugaan aktivitas perjudian kembali mengemuka dan menyedot perhatian publik di Kabupaten Ponorogo. Tim jurnalis Krisnanewstv.co.id melakukan peninjauan langsung ke dua lokasi yang kerap disebut warga sebagai titik berkumpulnya aktivitas perjudian, yakni Desa Krajan, Wringinanom, Kecamatan Sambit, serta Jalan Raya Danyang Nomor 16, Desa Bulusari, Kecamatan Sukorejo, pada Jumat (26/12/2025). Saat berada […]

Kembali ke Atas
error: Konten dilindungi hak cipta!

Pengaturan Cookie

KrisnaNewsTV.co.id menggunakan cookies untuk meningkatkan pengalaman membaca dan kualitas layanan. Anda dapat memilih menerima atau menolak penggunaan cookies.