Krisnanewstv.co.id Malang – Upaya peningkatan pelayanan kesehatan terus dilakukan Pemerintah Kabupaten Malang. Salah satunya melalui pengadaan sarana penunjang medis berupa mobil ambulans.Kali ini, Puskesmas Bantur resmi menerima satu unit mobil ambulans Mitsubishi Triton double cabin terbaru yang telah dilengkapi peralatan medis lengkap serta disesuaikan dengan kondisi medan wilayah kerja Puskesmas Bantur. Kepala Tata Usaha Puskesmas […]
Puluhan Klub Ramaikan Kejurprov Bola Voli Indoor U-18 Se-Jawa Timur di Tulungagung
TULUNGAGUNG – Kabupaten Tulungagung menjadi pusat perhatian olahraga bola voli Jawa Timur dengan digelarnya Kejurprov Bola Voli Indoor U-18 Antar Klub Se-Jawa Timur Tahun 2026. Kejuaraan bergengsi ini diikuti 67 klub dari berbagai kabupaten/kota, terdiri dari 36 tim putra dan 31 tim putri, sekaligus mencatatkan rekor peserta terbanyak sepanjang sejarah Kejurprov bola voli di Jawa […]
Menyaksikan Secara Daring Pelaksanaan Panen Raya Jagung Serentak Kuartal IV Tahun 2026
Malang | Krisnanewstvcom.co.id – Pemerintah Desa Kanigoro, Kecamatan Pagelaran, Kabupaten Malang, Jawa Timur, pada Kamis (8/1/2026) menyelenggarakan kegiatan menyaksikan secara daring pelaksanaan Panen Raya Jagung Serentak Kuartal IV Tahun 2026. Kegiatan berlangsung mulai pukul 09.30 WIB hingga selesai, bertempat di Pendopo Kantor Balai Desa Kanigoro. Kegiatan tersebut dihadiri oleh unsur Forkopimcam Pagelaran, perwakilan instansi terkait, […]
Pemkot Kediri dan Polres Resmi Luncurkan SPPG, Perkuat Program Makan Bergizi Gratis Nasional
Krisnanewstv.co.id | Kediri – Pemerintah Kota Kediri bersama Polres Kediri Kota secara resmi meluncurkan Operasional Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) sebagai bentuk dukungan nyata terhadap Program Makan Bergizi Gratis (MBG) Nasional, Rabu (7/1/2026). Peluncuran SPPG ini menegaskan komitmen kuat pemerintah daerah dan aparat kepolisian dalam memastikan pemenuhan gizi masyarakat, khususnya anak-anak, balita, ibu hamil, dan […]
BSJ Enduro dan Adventure Baksos Sukses Digelar di Gedangan Malang, Ribuan Warga Antusias Menyaksikan
Krisnanewstv.co.id – Kegiatan BSJ Enduro dan Adventure Baksos sukses digelar pada Sabtu, 3 Januari 2026, bertempat di Dusun Gedangan Kulon RT 04 RW 12, Desa Gedangan, Kecamatan Gedangan, Kabupaten Malang. Event otomotif yang dipadukan dengan kegiatan bakti sosial ini diikuti sekitar 150 pembalap dari berbagai daerah.Kegiatan tersebut turut dihadiri Owner Rokok Baseno Joyo, H. Ismail, […]
Komitmen Dukung Pemulihan Pascabencana Sumatra, Polri Targetkan Bangun 569 Sumur Bor, 249 Titik Telah Terealisasi
Jakarta — Polri melalui Divisi Humas terus melakukan upaya pemenuhan kebutuhan dasar masyarakat terdampak bencana, salah satunya melalui pembangunan sumur bor di sejumlah wilayah. Hingga hari ini, pembangunan sumur bor direncanakan pada 569 titik di tiga provinsi, dengan 249 titik telah terealisasi, terdiri atas 236 titik aktif dan 13 titik masih dalam proses pembangunan. Karopenmas […]
Polri Hadir hingga Warga Bangkit, Wakapolri Dedi Prasetyo Kawal Pemulihan Pascabencana di Aceh dan Sumut
Sumatra Utara – Di tengah duka dan perjuangan warga yang terdampak banjir serta tanah longsor, kehadiran negara kembali dirasakan. Wakapolri Komjen Pol. Dedi Prasetyo turun langsung meninjau pemulihan pascabencana di wilayah Aceh dan Sumatera Utara, Jumat (3/1/2025), memastikan bantuan benar-benar sampai dan dirasakan masyarakat. Didampingi jajaran kepolisian setempat, Wakapolri menyusuri sejumlah lokasi terdampak, mulai dari […]
Komitmen Polri dalam Pemulihan Pascabanjir, SD Negeri di Aceh Tamiang Siap Digunakan
Aceh Tamiang – Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) menunjukkan komitmennya dalam pemulihan pascabencana dengan membantu pembersihan fasilitas pendidikan terdampak banjir di Kabupaten Aceh Tamiang. Melalui pengerahan personel Korps Brimob, Polri melaksanakan bakti sosial di SD Negeri 1 Karang Baru, Desa Tanjung Karang, Kecamatan Karang Baru. Kegiatan pembersihan dilakukan untuk memastikan lingkungan sekolah kembali bersih dan […]
Potret Pelayanan dan Jaminan Kesehatan Jawa Timur 2025: Rapi di Data, Retak di Layanan
Oleh: Bagus Romadon, Ketua Rekan Indonesia Jawa TimurJAWA TIMUR – Tahun 2025 menampilkan paradoks jaminan kesehatan di Jawa Timur. Kepesertaan Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) nyaris universal, jumlah rumah sakit meningkat, dan akreditasi fasilitas kesehatan kian membaik. Namun di lapangan, khususnya di Instalasi Gawat Darurat (IGD), radiologi, dan sistem rujukan BPJS, pelayanan kerap tersendat. Data rapi, […]
Refleksi Akhir Tahun 2025: Jaminan Tinggi, Rasa Aman Kesehatan Masih Rendah
Oleh: Agung NugrohoKetua Umum Rekan Indonesia Indonesia menutup tahun 2025 dengan klaim keberhasilan di sektor jaminan kesehatan. Data resmi menunjukkan kepesertaan Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) per Juli 2025 telah mencapai 280,7 juta jiwa atau 98,7 persen penduduk. Angka ini kerap dipresentasikan sebagai bukti kehadiran negara dalam melindungi kesehatan rakyat. Namun di ruang Instalasi Gawat Darurat […]

